Postingan

Menampilkan postingan dengan label technology

Makin hari literasi kita makin tak karuan. Alay?

Gambar
Makin hari literasi kita makin tak karuan. Bahasa alay senantiasa menjadi rebutan. Cuax, EGP dan kawan-kawan eksis dipasaran. Ditambah lagi dengan 'teknologi AI' yang membuat manusia malas untuk berfikir lebih tajam . Berfikir bahwa kecerdasan buatan itu tak sebanding dengan ciptaan Illahi. Dan untuk itu, saatnya kita mengumandangkan genderang Perang pada Kebodohan Literasi , sebelum terlambat. Awalnya , mungkin itu (AI dan kawan-kawan) dipergunakan untuk sekedar membantu. T api saat ini , mereka sudah keterlaluan dan kita terkadung keenakkan. “Di jadikan robot lemak tak berotak”. M enjadi bius dalam kreatifitas , mengolah , dan mengasah suara -suara di kepala . Utak atik prompt mengantri di kaca -kaca berwarna harga puluhan juta rupiah . Dan berharap itu bisa menghasilkan informasi pintar, keren 'menurut kita' tapi tanpa kita sadari hanya sebatas salinan dari sumber lama yang ditarik ulang. “Sedihnya”. Dan endingnya, Tante merasa kecewa. Kebodoha

Manfaat Situs Web yang Tidak Diketahui Kebanyakan Pemilik Bisnis

Gambar
Situs web bisnis atau halaman web seperti kertas. Kertas putih yang kosong. Dan sepertinya, penggunaan kertas berbeda untuk setiap orang. Semua orang dapat menulis, membangun, menggunakan, dan mempertontonkan apa pun di dalamnya kepada penunjung kita. Tetapi kebanyakan kertas digunakan untuk menulis dan mencetak. Demikian pula, situs web bisnis.   Situs web bisnis kita gunakan sebagai sarana untuk mempromosikan bisnis online, menjual produk dan layanan secara online, dan memperluas bisnis. Membuat website bisnis adalah bagian dari strategi pemasaran digital atau internet marketing. Situs web itu seperti daftar kehadiran online . Kita dapat menggunakannya untuk eCommerce, pemasaran, pembuatan prospek, dan branding. Kita jua dapat menarik pelanggan potensial ke situs web kita dengan menggunakan kekuatan SEO, search engine ads, media sosial, dan content marketing. Kamu juga dapat menargetkan pelanggan lokal maupun internasional dengan mengiklankan bisnis secara online melalui situs

13 Portal Berita Online dan Media Terbaik di Indonesia

Gambar
Tiap harinya kamu, aku dan mereka selalu disajikan beraneka ragam berita dan informasi bermacam-macam. Ada berita politik, ekonomi, olahraga, sosial bahkan sampai berita skandal juga ada. Teknologi informasi memang berkembang pesat menuju kemajemukan.  Dulu waktu saya kecil kisaran tahun 90an untuk menerima sebuah info terutama berita kita perlu membeli sebuah media cetak seperti koran atau majalah. Tetapi seiring perkembangan teknologi kita bisa dengan mudah mengaksesnya via portal berita. Internet of thinks membuat mata kita terbuka lebar akan dunia.  Secara individu, pengguna atau pembaca bisa memutuskan berita atau informasi mana yang diperlukan. Media online memberikan kesempatan kepada tiap-tiap pembaca mencerna dan mengambil informasi yang relevan bagi dirinya, dan menghapus informasi yang tak dia butuhkan. Read More >>